PT.Kanya Rizkya Utama merupakan perusahaan yang bergerak di bidang Pemasangan dan Supplier Perlengkapan Instalasi Gas Medis, selain itu perusahaan kami bergerak di bidang pemasangan Instalasi Pengolahan Limbah yang melayani seluruh wilayah indonesia.
Standard Produk Dan Jasa Yang Kami Berikan Sesuai Peraturan Dari Departement Kesehatan RI.
Fasilitas Pelayanan Kami Mengikuti Permintaan Sesuai Keinginan Customer.
Sarana IGM Diperlukan Sekali Fungsinya Di Dalam Penyediaan Hal Penunjang Rumah Sakit. Hal Ini Satu Hal Yang Diatur Departemen Kesehatan Indonesia Dalam UU Hingga Jadi Persyaratan Penting Pada Akreditasi Kelayakan Pelayanan Rumah Sakit Atau Puskesmas. Perencanaan Dan Pelaksanaan Sistem Gas Medik di Rumah Sakit, Pada Intinya Meliputi Sistem Penyediaan Distibusi Gas Medik, Proses Instalasi Sampai Outlet Gas Medik Di BedHead. Instalasi Gas Medis Terdiri Dari Beberapa Bagian Penting Antara Lain:
- Sentral Gas Medis.
- Box Valve & Alarm.
- Jaringan Pipa Instalasi Gas Medis.
- Outlet Gas Medical.
- Perlengkapan Outlet.
Instalasi Gas Medis
Konsultasi Langsung dengan tim Engineering Gas Medis Atau IPAL
Hubungi WASentral Gas Medis
Sentral Oksigen adalah salah satu komponen yang terdapat didalam system instalasi gas medis yang menjadi titik utama atau pusat dari system distribusi gas medis. Sentral oksigen menggunakan sistem sentral tabung gas dengan kapasitas 2x jumlah tabung yang bisa dipasang (misal 1 sisi 8 tabung ,maka dinyataan berkapasitas 2x8 tabung), dengan sistem berangkai double row (dua sayap) dengan bekerja secara bergantian. Sayap kiri 8 tabung dan sayap kanan 8 tabung ada beberapa jumlah tabung sesuai yg di inginkan pihak RS Puskesmas misal 2x4,2x5 dsb..
Sentral gas medik ini diatur oleh piranti yang dinamakan dengan Automatic Manifold Change over, dan dilengkapi juga dengan perlengkapan lainnya, seperti: Block valve c/w valve, High Pressure Tube, Plug Headers, Manifold Barcket, Shut down valve, piping sistem dan tabung gas.
Box Valve & Alarm
Box Valve atau Shut Off Valve adalah komponen yang berfungsi sebagai pengukur tekanan gas medis yang keluar dari sentral menuju outlet-outlet yang ada di rumah sakit/Puskesmas/Klinik.
Kebutuhan Box Valve dan Alarm adalah sebagai kontrol pengaman pemakaian Gas Medis di ruangan sangat berpengaruh penting dalam operasional rumah sakit/Puskesmas/Klinik.
Box Alarm
Outlet Gas Medis
Outlet Gas Medis adalah sebuah alat yang menjadi titik akhir dari system distributsi gas medis, Wall Point Outlet biasa digunakan pada setiap ruang rawat inap, klinik dan juga bisa digunakan pada ruangan tertentu yang membutuhkan konsentrasi khusus seperti ruang Operasi, ICU, IGD dan lain-lain.
Pipa Instalasi Gas Medis
Pemipaan gas medis adalah komponen utama dalam system instalasi gas medis, pipa tembaga gas medis berfungsi untuk mendistribusikan gas medis dari sentral menuju titik-titik outlet di rumah sakit.
Pipa tembaga yang digunakan untuk gas medis harus memenuhi standard dari PerMenKes yaitu menggunakan ASTM B.819 Type L yang bertujuan untuk menjaga kesterilan dari system distribusi gas medis Kami memakai merk BRASCO sebagai Pemipaan Gas Medis.
Teknisi Memberikan Pelatihan Instalasi Gas Medis Kami di Rumah Sakit
Alamat : Jl. Terusan Jakarta No.175, Antapani Kulon, Kec. Antapani, Kota Bandung, Jawa Barat
Jam Kerja
Senin – Jum’at : 08:00 – 16:30 WIB
Sabtu : 08.00 – 12.00 WIB
Telp : +62-822-1459-1369
WA : +62-822-1459-1369 / 081280200216
EmoticonEmoticon